img-alt
Judul Buku
Putusan Komisi Banding Merek No: 89/KBM/HKI/2014 (CAP DUA DAUN No Agenda: D002010031622)
Kategori Buku
PUTUSAN KOMISI BANDING MEREK
Deskripsi Singkat
Tanggal 26 Maret 2014 Antara CAP DUA DAUN VS CAP TIGA DAUN Duduk Permasalahan: Karena mempunyai persamaan pada pokoknya dengan merek CAP TIGA DAUN nomor daftar IDM000103589 Kelas 1 milik pihak lain yang sudah terdaftar lebih dahulu untuk barang sejenis. Menimbang: 1. Bahwa telah terdaftar pula merek lain yang menggunakan kata utama DAUN untuk jenis barang yang sama dengan merek pembanding, maka demi keadilan merek CAP DUA DAUN nomor agenda D002010046709 pun masih dapat dilihat sebagai merek yang berbeda dengan merek pembanding karena dinilai masih memiliki unsur lain sebagai daya pembeda. 2. Bahwa permintaan banding tersebut dapat dikabulkan untuk seluruh jenis barang yang dimintakan pendaftarannya.
Baca Sekarang

Buku Lainnya